Publikasi Rahasia Negara

Seluruh aktivitas di nusantara ini seolah masuk dalam sosial media, entah melalui tulisan maupun bentuk rekaman, segala aktivitas dikompetisikan guna memperoleh popularitas sesaat.

Terkadang banyak yang belum mengetahui bahwa rahasia negara tidak boleh disebarkan pada media, karena sangat rawan perpecahan dan kerusakan kinerja negara yang berdaulat.

Perlu diingat bahwa rahasia negara merupakan bagian dari stabilitas dan keamanan, seandainya publikasi seseorang dapat mengancam kedaulatan negara, walaupun tanpa ada pasal yang mengatur, tentu saja pihak berwenang memiliki hak atas pemeriksaan dengan kasus tersebut.

Kalau boleh mengusulkan sanksi bagi pelaku publikasi yang mengancam stabilitas negara adalah pidana kurungan dan denda melampaui harta mereka.

Comments

Popular posts from this blog

Lirik Lagu Roro Jonggrang

Riwayat Mbah Pungkur Ngawen-Blora

Lirik Pepeling