Postingan

Menampilkan postingan dari Juni 11, 2016

Akibat Perjudian

Perjudian di kalangan masyarakat masih banyak yang mengikuti, entah ini kerusakan zaman atau memang kefatalan berfikir bahwa judi membuat mereka kaya mendadak. Sebenarnya dilihat dari realitas judi akan membawa petaka dalam kehidupan ini, sebab tidak diraih kekayaan, malah kehancuran perekonomian, rumah tangga dan hubungan sosial.